Gegap Gempita Akreditasi “Kakak” SMA Pomosda
Assalamualaikum Wr. Wb Salah Sejahtera untuk kita semua semoga berkah dan rahmat Tuhan menyertai kita semua. Amin… “Semangat Akreditasi” Pekik semangat yang terus kita (SMP POMOSDA) lontarkan kepada Kakak SMA POMOSDA yang pada kesempatan kali ini sedang menjalankan proses Akreditasi. Dimana pada proses ini akan menentukan Standart kelayakan kualitas pendidikan dan pelayanan yang diterapkan sebagai […]
Akreditasi SMP
27 Januari 201112:53 Bulan November 2010 lalu saya diberitahu staf saya bahwa hasil Akreditasi SMP POMOSDA telah keluar di internet nilainya A. Kemudian saya browsing situsnya BAN S/M di http://www.ban-sm.or.id/ untuk Provinsi Jawa Timur, dan memang benar telah ada. Setelah itu terkenang kembali bagaimana proses akreditasi di Sekolah kami. Untuk skedar berbagi pengalaman dengan teman-teman […]